BERITA
VERIFIKASI LAPANGAN BER-PHBS (TATANAN TUMAH TANGGA) TINGKAT PROVINSI KALIMANTAN SELATAN TAHUN 2024 DI DESA MUARA JAYA KECAMATAN AWAYAN KABUPATEN BALANGA

Desa Muara Jaya terpilih untuk mewakili Kabupaten Balangan dalam Kegiatan Lomba Desa/Kelurahan Ber-PHBS (Tatanan Rumah Tangga) Tingkat Provinsi Kalimantan Selatan Tahun 2024. Kegiatan Verifikasi Lapangan dilaksanakan pada hari Kamis, 15 Agustus 2024 di Desa Muara Jaya Kec. Awayan Kab. Balangan.